WeChat. Walaupun datang belakangan, tetapi WeChat langsung mencuri perhatian pengguna smartphone. Tentu saja dengan fitur yang diklaim lebih lengkap. Fitur seperti berbagi pesan teks dan gambar, VoiP dan emoticon sudah pasti ada di WeChat. Namun soal emoticon dirasa kurang banyak dan terlalu mainstream. Berbagi aktivitas pun bisa dilakukan seperti layaknya Line. Agak beda adalah fitur Look Around, yang memungkinkan pengguna mencari sesama pengguna WeChat di lokasi tempatnya berada. Ingin pindah komputer, pengguna WeChat sudah bisa melakukannya. Karena layanan instant messaging asal China ini telah menyajikannya. Tapi berbeda dengan Line, pengguna tak perlu repot-repot mendownload versi desktop. Karena cukup dengan scan QR code pengguna langsung switch ke PC.
Kekurangan WeChat : Kalau Anda penggemar berat ikon bergerak yang lucu, WeChat sepertinya kurang berasa dari segi karakter dan ekspresinya.
Demikian uantuk penjelasan singkat tentan wechat dan kekurangannya . terimaksih dan sampai ketemu diartikel selanjunya ,,
Bye byyee
0 komentar:
Posting Komentar